Tata Cara Mandi Wajib Setelah Haid

Dalam Islam, salah satu alasan yang bisa mengakibatkan mandi wajib adalah haid pada kaum wanita. Menstruasi atau haid merupakan hal yang lumrah yang dialami oleh seorang perempan setiap bulannya. Kondisi ini terjadi ketika sel telur perempuan tidak dibuahi, sehingga akan luruh dengan sendirinya melalui proses menstruasi. Pada saat haid, wanita tersebut dilarang untuk melakukan sholat, […]